<!-- SEO Blogger Start --> <meta content='text/html; charset=UTF-8' http-equiv='Content-Type'/> <meta content='blogger' name='generator'/> <link href='https://www.makkellar.com/favicon.ico' rel='icon' type='image/x-icon'/> <link href='https://www.makkellar.com/2025/04/dari-candaan-ke-serius-fartcoin-dan.html' rel='canonical'/> <link rel="alternate" type="application/atom+xml" title="Menjadi Perantara Menuju Jalan Sejahtera - Atom" href="https://www.makkellar.com/feeds/posts/default" /> <link rel="alternate" type="application/rss+xml" title="Menjadi Perantara Menuju Jalan Sejahtera - RSS" href="https://www.makkellar.com/feeds/posts/default?alt=rss" /> <link rel="service.post" type="application/atom+xml" title="Menjadi Perantara Menuju Jalan Sejahtera - Atom" href="https://www.blogger.com/feeds/2646944499045113697/posts/default" /> <link rel="alternate" type="application/atom+xml" title="Menjadi Perantara Menuju Jalan Sejahtera - Atom" href="https://www.makkellar.com/feeds/6991460001701821495/comments/default" /> <!--Can't find substitution for tag [blog.ieCssRetrofitLinks]--> <link href='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjIRNW0jLL8qsg-07tOF8Oq4rRVtqLE8mnDGGMsPzCZBLz1T-jR1drp4byYCY-PImE-22BP4ZM_3wZ_T-z87z-tOgaO0bJE4G2cC2NViLMNPxYfkEOmNG8rCyhIj0LcEDWkLV2aiJP5F0jC1-mbbxkGYeORHWhygon6OgLxA42Wa5DDlHqC81s9CUEoIWo/s320/Kripto%20dan%20Media%20Sosial%20yang%20Mempengaruhinya.jpg' rel='image_src'/> <meta content='Fartcoin lahir dari candaan, tapi sekarang ngomongin duit beneran.” Dan asumsi “tidak selamanya trading itu harus formal' name='description'/> <meta content='https://www.makkellar.com/2025/04/dari-candaan-ke-serius-fartcoin-dan.html' property='og:url'/> <meta content='Dari Candaan ke Serius: Fartcoin dan Peran Media Sosial dalam Lonjakan Harga' property='og:title'/> <meta content='Fartcoin lahir dari candaan, tapi sekarang ngomongin duit beneran.” Dan asumsi “tidak selamanya trading itu harus formal' property='og:description'/> <meta content='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjIRNW0jLL8qsg-07tOF8Oq4rRVtqLE8mnDGGMsPzCZBLz1T-jR1drp4byYCY-PImE-22BP4ZM_3wZ_T-z87z-tOgaO0bJE4G2cC2NViLMNPxYfkEOmNG8rCyhIj0LcEDWkLV2aiJP5F0jC1-mbbxkGYeORHWhygon6OgLxA42Wa5DDlHqC81s9CUEoIWo/w1200-h630-p-k-no-nu/Kripto%20dan%20Media%20Sosial%20yang%20Mempengaruhinya.jpg' property='og:image'/> <!-- Title --> <title> Bukan makelar tapi Menjadi peranta untuk kebaikan bersama Dari Candaan ke Serius: Fartcoin dan Peran Media Sosial dalam Lonjakan Harga - Menjadi Perantara Menuju Jalan Sejahtera Dari Candaan ke Serius: Fartcoin dan Peran Media Sosial dalam Lonjakan Harga - Menjadi Perantara Menuju Jalan Sejahtera

Dari Candaan ke Serius: Fartcoin dan Peran Media Sosial dalam Lonjakan Harga


Fartcoin token yang diluncurkan pada Oktober 2024 lalu di jaringan Solona yang awalnya didasarkan pada lelucon (maaf) kentut dan tidak menawarkan utilitas atau fungsi atau kegunaan  nyata di luar sekedar diperjualbelikan  atau dikoleksi tapi rupanya mendapat antusiasme dari komunitas kripto dan tranding di media sosial.

Dari namanya saja Fartcoin yang merupakan kata-kata slank dan artinya tetap saja yaitu koin kentut. Dan bisa ditebak, namanya saja jauh dari hal serius, namun jangan salah justru koin meme yang mungkin awalnya tidak diperhitungkan, malah bisa menjadi cara untuk hal yang lebih menguntungkan yaitu berburu duit dari coin Fart ini. Hal ini tidak lepas dari media sosial termasuk di dalamnya Reddit, X, TikTok.

Bukan hanya ketenarannya Fartcoin juga mengalami lonjakan nilai yang cukup signifikan  semenjak diluncurkan, di mana pada bulan Januari 2025 token ini mencapai harga tertinggi hingga $2,62 dengan kapitalisasi pasar lebih dari $2 milyar dengan volume perdagangan harian menyentuh $2,68 miliar, sebuah pencapaian harga coin meme yang fantastis.

Kekonyolan coin yang satu ini juga memperkenalkan fitur-fitur yang juga tidak kalah lucunya, seperti namanya, seperti ada efek suara kentut pada setiap transaksi dan sistim auto-burn yang mengurangi pasokan token secara otomatis dan tentu saja hal ini malah menambah daya tarik sendiri bagi para investor. 

Hal tersebut tentu saja menciptakan sebuah suasana di mana dunia kripto yang bagi yang aktif didalamnya dengan kenaikan dan turunnya nilai tidak menjadikan setiap orang harus serius dalam bermain di dalamnya. Fartcoin menjadi contoh nyata di mana humor dan komunitas bisa menyatu di dalamnya. Tentu saja bukan berarti setiap orang dalam menentukan untuk berinvestasi mengabaikan kehati-hatian dalam menentukannya. Karena bagaimanapun Fartcoin sebagai bagian dari investasi  memiliki resiko tinggi, sehingga resiko penurunan nilai uang yang kita miliki juga menjadi bagian yang tidak bisa diabaikan. 

Namun, apakah Fartcoin hanya akan menjadi coin lucu-lucuan tak ada nilai?  Tentu saja tidak, dalam pantauan di Indodax salah satu tempat jual beli kripto di Indonesia, coin ini juga mendapat perhatian di komunitas mereka. Seperti halnya coin Dego atau yang kita kenal dengan Degocoin yang awalnya hanyalah untuk lucu-lucuan dan mengejar viralnya sebuah coin, namun belakangan Degocoin akhirnya bisa menjadi coin yang bisa digunakan untuk melakukan pembayaran. Maka Fartcoin bisa saja akan menjadi coin yang lucu tapi tetap serius untuk dilihat.

Dari Candaan ke Serius: Fartcoin dan Peran Media Sosial dalam Lonjakan Harga Dari Candaan ke Serius: Fartcoin dan Peran Media Sosial dalam Lonjakan Harga Reviewed by Admin Brinovmarinav on 12.24 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.